Reminder CA. Pendistribusian Laporan dan Pendistribusian Hak CA melalui C-BEST per tanggal 13 July 2023

Bersama ini kami beritahukan kepada Pemegang Rekening KSEI bahwa pada hari ini tanggal 13 July 2023, KSEI telah melakukan kegiatan sebagai berikut:

1. Pendistribusian Laporan atas hak Corporate Action/CA untuk kegiatan sebagai berikut :

No.
Nama Efek
Kegiatan
Laporan dari C-Best
1 MNCN - MEDIA NUSANTARA CITRA Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
2 LION - LION METAL WORKS Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
3 ISSP - STEEL PIPE INDUSTRY OF INDONESIA Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
4 NCKL - TRIMEGAH BANGUN PERSADA Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
5 INCI - INTANWIJAYA INTERNASIONAL Tbk Dividen Saham/ Saham Bonus Member Entitlement
6 CLPI - COLORPAK INDONESIA Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
7 SRSN - INDO ACIDATAMA Tbk Rapat Umum Pemegang Saham Member Entitlement & Invitation Letter
8 TRST - TRIAS SENTOSA Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
9 SIPD - SREEYA SEWU INDONESIA Tbk Distribusi Right/ Efek Member Entitlement
10 ERTX - ERATEX DJAJA Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
11 INDR - INDO-RAMA SYNTHETICS Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
12 SLIS - GAYA ABADI SEMPURNA Tbk Distribusi Right/ Efek Member Entitlement
13 SUNI - SUNINDO PRATAMA Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
14 UNIQ - ULIMA NITRA Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
15 SMMT - GOLDEN EAGLE ENERGY Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
16 GTBO - GARDA TUJUH BUANA Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
17 PKPK - PERDANA KARYA PERKASA Tbk Distribusi Right/ Efek Member Entitlement
18 CITA - CITA MINERAL INVESTINDO Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
19 KDSI - KEDAWUNG SETIA INDUSTRIAL Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
20 COCO01X2MF - MTN PT WAHANA INTERFOOD NUSANTARA TBK I TAHUN 2023 Pembayaran Bunga Member Entitlement
21 HOKI - BUYUNG POETRA SEMBADA Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
22 BEER - JOBUBU JARUM MINAHASA Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
23 DART03CN1 - OBLIGASI BERKELANJUTAN III DUTA ANGGADA REALTY TAH Pembayaran Bunga Member Entitlement
24 ATAP - TRIMITRA PRAWARA GOLDLAND Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
25 BINO - PERMA PLASINDO Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
26 CTRA - CIPUTRA DEVELOPMENT Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
27 PWON - PAKUWON JATI Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
28 URBN - URBAN JAKARTA PROPERTINDO Tbk Rapat Umum Pemegang Saham Member Entitlement & Invitation Letter
29 IPCC - INDONESIA KENDARAAN TERMINAL Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
30 SMDR - SAMUDERA INDONESIA Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
31 AGRS - BANK IBK INDONESIA Tbk Distribusi Right/ Efek Member Entitlement
32 BJBR01BCN3 - OBLIGASI BERKELANJUTAN I BANK BJB TAHAP III TAHUN Pembayaran Bunga Member Entitlement
33 BJBR01CCN3 - OBLIGASI BERKELANJUTAN I BANK BJB TAHAP III TAHUN Pembayaran Bunga Member Entitlement
34 BNII04ACN1 - OBLIGASI BERKELANJUTAN IV BANK MAYBANK INDONESIA T Pembayaran Bunga Member Entitlement
35 BAFI02ACN3 - OBLIGASI BERKELANJUTAN II BUSSAN AUTO FINANCE TAHA Pembayaran Bunga Member Entitlement
36 BAFI02BCN3 - OBLIGASI BERKELANJUTAN II BUSSAN AUTO FINANCE TAHA Pembayaran Bunga Member Entitlement
37 IMFI05ACN1 - OBLIGASI BERKELANJUTAN V INDOMOBIL FINANCE DENGAN Pembayaran Bunga Member Entitlement
38 SMMFIN01ACN2 - SUKUK MUDHARABAH BERKELANJUTAN I MANDALA MULTIFINA Pelunasan Pokok/ Amortisasi /Pendebetan Otomatis Member Entitlement
39 BPFI - WOORI FINANCE INDONESIA Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
40 LIFE - ASURANSI JIWA SINARMAS MSIG Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
41 ASBI - ASURANSI BINTANG Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
42 LPGI - LIPPO GENERAL INSURANCE Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
43 ASDM - ASURANSI DAYIN MITRA Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
44 WICO - WICAKSANA OVERSEAS INTERNATIONAL Tbk Distribusi Right/ Efek Member Entitlement
45 FISH - FKS MULTI AGRO Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
46 CSAP - CATUR SENTOSA ADIPRANA Tbk Distribusi Right/ Efek Member Entitlement
47 MPPA - MATAHARI PUTRA PRIMA Tbk Distribusi Right/ Efek Member Entitlement
48 ERAA - ERAJAYA SWASEMBADA Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
49 ECII - ELECTRONIC CITY INDONESIA Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
50 PGLI - PEMBANGUNAN GRAHA LESTARI INDAH Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
51 GDLI02EXMF - MTN II PT GADING DANALESTARI TAHUN 2020 SERI E Pembayaran Bunga Member Entitlement
52 BIKE - SEPEDA BERSAMA INDONESIA Tbk Dividen Tunai Member Entitlement
53 USDFR0003 - OBLIGASI NEGARA REPUBLIK INDONESIA SERI USDFR0003 Pembayaran Bunga Member Entitlement

Menunjuk surat KSEI-9549/JKS/1204 tanggal 10 Desember 2004 perihal Implementasi Pengiriman Perhitungan Bunga Obligasi Berdasarkan Pajak Holding Period ke dalam C-BEST maka Member Entitlement for bonds tersebut sejak tanggal 14 Desember 2004 telah dapat diperoleh di C-BEST.KSEI tidak mengirimkan Entitlement Report tersebut melalui alamat email Pemegang Rekening.

Mohon Pemegang Rekening melakukan pemeriksaan yang terdapat dalam Member Entitlement Report dan melakukan koreksi tingkat pajak jika terdapat ketidaksesuaian selama 1x24 jam sejak tanggal hari ini.

Mohon Pemegang Rekening melakukan pencetakan Member Entitlement dan Konfirmasi Tertulis untuk RUPS (KTUR) melalui menu Batch Report Member Entitlement dan Invitation Letter di C-BEST. KSEI tidak akan mencetak KTUR yang telah terdapat di C-BEST.

2. Pendistribusian/Redemption atas hak Corporate Action/CA untuk kegiatan sebagai berikut :

No.
Nama Efek
Kegiatan
1 SLNI01XXSCFS - SUKUK MUDHARABAH YANG DITAWARKAN MELALUI LAYANAN U Pelunasan Pokok/ Amortisasi /Pendebetan Otomatis
2 SIPD - SREEYA SEWU INDONESIA Tbk Distribusi Right/ Efek
3 SLIS - GAYA ABADI SEMPURNA Tbk Distribusi Right/ Efek
4 DWGL01XXMF - MTN PT DWI GUNA LAKSANA TBK TAHUN 2022 Pembayaran Bunga
5 PKPK - PERDANA KARYA PERKASA Tbk Distribusi Right/ Efek
6 MTLA - METROPOLITAN LAND Tbk Dividen Tunai
7 EXAB01XXSCFS - SUKUK YANG DITAWARKAN MELALUI LAYANAN URUN DANA 1 Stock Split/ Reverse Stock/ Amortisasi
8 BBTN03CCN1 - OBL BKLJT III BANK BTN TAHAP I TAHUN 2017 SERI C Pembayaran Bunga
9 BBTN03DCN1 - OBL BKLJT III BANK BTN TAHAP I TAHUN 2017 SERI D Pembayaran Bunga
10 AGRS - BANK IBK INDONESIA Tbk Distribusi Right/ Efek
11 SMMFIN01ACN2 - SUKUK MUDHARABAH BERKELANJUTAN I MANDALA MULTIFINA Pembayaran Bunga
12 SMMFIN01ACN2 - SUKUK MUDHARABAH BERKELANJUTAN I MANDALA MULTIFINA Pelunasan Pokok/ Amortisasi /Pendebetan Otomatis
13 WICO - WICAKSANA OVERSEAS INTERNATIONAL Tbk Distribusi Right/ Efek
14 CSAP - CATUR SENTOSA ADIPRANA Tbk Distribusi Right/ Efek
15 MPPA - MATAHARI PUTRA PRIMA Tbk Distribusi Right/ Efek
16 ZONE - MEGA PERINTIS Tbk Dividen Tunai
17 SW005 - SUKUK WAKAF SERI SW005 Pembayaran Bunga

Bagi Pemegang Rekening yang memperoleh hak atas pembayaran dividen/bunga obligasi, maka harap pemegang rekening melakukan instruksi Wire Transfer (WT) untuk mengeluarkan dana dari rekening efek di C-BEST ke dalam rekening operasional (Giro Umum) baik IDR atau USD yang dimiliki pada Bank Pembayaran masing-masing.

Jika terdapat sesuatu hal yang ingin ditanyakan mengenai hal tersebut di atas, maka Pemegang Rekening dapat menghubungi helpdesk@ksei.co.id telp. (021 5152855).

Demikian kami sampaikan, atas perhatian dan kerja samanya kami ucapkan terima kasih.